TWC Kolaborasi Dengan Pemerintah Kota Batu Kembangkan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif di Destinasi Wisata
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (TWC) yang saat ini bertransformasi sebagai Indonesia Cultural & Heritage Management terus berupaya untuk mengembangkan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dengan menggandeng berbagai pihak dan stakeholder terkait. Kali ini, TWC berkolaborasi dengan Pemerintah Kota Batu guna bersama-sama meningkatkan kualitas produk, pelayanan, sumber daya industri pariwisata serta sinergi […]
