Kolaborasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dengan dunia pariwisata menjadi keniscayaan untuk mengekskalasi potensi masyarakat sehingga bisa meningkatkan perekonomian secara signifikan. Hal ini yang perlu didukung bersama oleh semua pihak agar pengembangan UMKM dan sektor pariwisata bisa berjalan beriringan. “Pariwisata dan UMKM ini saling berkaitan dan mendukung satu sama lain. Dibutuhkan sinergi yang aktif […]
Peringatan malam Satu Suro oleh masyarakat Jawa kerap dianggap menjadi malam sakral yang penuh dengan unsur-unsur spiritual. Malam keramat yang dianggap membawa keberkahan ini umumnya akan diikuti oleh prosesi ritual budaya yang syarat makna bagi masyarakat yang masih memegang teguh budaya Jawa. Ratusan warga dari dalam maupun luar Borobudur, Magelang, mengikuti prosesi kirab budaya ke […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko telah melakukan banyak perbaikan di area Taman Wisata Candi Borobudur dalam rangka mempersiapkan 5 Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP). Tidak hanya PT TWC, Pemerintah juga telah melakukan revitalisasi, pembangunan infrastruktur, serta perbaikan jalan. Wisatawan kini dapat melihat kemegahan Borobudur secara langsung. Direktur TWC Borobudur, Edy Setijono, […]
Ribuan pesepeda unjuk kekuatan pada ajang Tour de Prambanan 2022 yang dimulai dari Lapangan Siwa, kompleks Taman Wisata Candi Prambanan, Sabtu (30/07/2022). Para peserta menjelajahi rute sepanjang 128 km yang melewati tiga kabupaten di DIY, yakni Sleman, Kulonprogo dan Bantul. Para peserta Tour de Prambanan dilepas secara simbolis oleh Wakil Bupati Sleman Danang Maharsa bersama […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko berkomitmen untuk mendukung program-program kemasyarakatan, terutama dalam pengembangan objek wisata yang dikelola bersama oleh warga desa. Hal ini merupakan bentuk komitmen mengimplementasikan nilai-nilai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB/SDGs) dalam mendukung pertumbuhan perekonomian masyarakat desa. Melalui program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL), PT TWC menyerahkan bantuan senilai 50 […]
Upaya untuk meningkatkan kualitas pembelajaran yang mendorong kemandirian siswa perlu mendapat dukungan seluruh pihak. Para pendidik perlu menerapkan pembelajaran yang mendorong inovasi siswa untuk memacu kemampuan dan kemandirian. Sementara stakeholder lain mendukung dengan program yang mendukung penerapan nilai-nilai tersebut. PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko melalui program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (PT TWC) bekerja sama dengan PT Bobobox Mitra Indonesia mengembangkan destinasi Keraton Ratu Boko sebagai destinasi perkemahan modern. Penandatanganan Nota Kesepahaman Kerja Sama Pemanfaatan & Pengembangan Lahan Ratu Boko dilakukan oleh Direktur Pemasaran dan Pelayanan PT TWC Hetty Herawati dan Manager Business Development PT Bobobox Mitra […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko mendorong agenda transformasi dan modernisasi di tiap lini usahanya. Hal ini pun berpengaruh pada kinerja Koperasi Karyawan (Kopkar) Taman Wisata Candi (TWC) yang turut mengembangkan lini bisnis usahanya untuk menghadapi tantangan di masa depan. Direktur Utama PT TWC Edy Setijono bersama Corporate Secretary PT TWC AY […]
Candi Prambanan menjadi saksi kembalinya Sheila on 7 dari hiatus hampir dua tahun. Kerinduan para fans grup band asal Yogyakarta ini terobati dengan 12 tembang populer yang juga menutup acara Joja VolksWagen Festival (JVWF) 2022, Minggu (17/7/2022). Lagu-lagu seperti Penjantan Tangguh, Seberapa Pantas, Kita, Hari Bersama, Pemuja Rahasia, Sahabat Sejati, Jadikan Aku Pacarmu, Film Favorit, […]
Pecinta mobil Volkswagen se-Indonesia berdatangan memadati gelaran Jogja Volkswagen Festival (JVWF) 2022 yang dipusatkan di Lapangan Nandi, kompleks Taman Wisata Candi Prambanan, Yogyakarta. Sekitar 75 unit mobil VW dipamerkan, baik di indoor maupun outdoor. Beragam seri klasik mobil pabrikan asal Jerman ini pun berhasil mencari perhatian pengunjung. Jogja VolksWagen Festival (JVWF) #5 2022 yang berlangsung selama dua […]